PELATIHAN PEMBUATAN DAN PENGEMBANGAN OJS MUMTAZ DAN AL MUHARRIK STIT. MUMTAZ KARIMUN
Keywords:
Pelatihan, Mumtaz, Penelitian, KarimunAbstract
Hasil pelatihan ini adalah melahirkan dua jurnal untuk Penelitian dan Pengabdian di STIT. Mumtaz Karimun. Kegiatan ini berupa pelatihan peguasaan pengelolhan jurnal berbasis OJS. Pelatian OJS ini-jurnal online dalam format elektronik merupakan salah satu alternatif yang dapat dimanfaatkan oleh pengelola jurnal di STIT. Mumtaz Karimun. Manafaat pelatihan OJS ini selain faktor efektivitas manajemen dan manajemen jurnal, sebagian besar platform jurnal online juga bersifat open source dan gratis. OJS atau Open Journal System merupakan produk open source dari PKP yang khusus digunakan untuk mengelola jurnal online. Karena bersifat open source dengan lisensi GPL, maka software ini dapat digunakan oleh siapa saja untuk mempelajari, meneliti dan mengubahnya. Melalui pelatihanini diperkenalkan satu aplikasi ini sangat kompatibel dengan mesin pencari Google maupun Google Scholar sehingga artikel yang dipublikasikan di jurnal online yang menggunakan OJS akan mudah terindeks oleh Google Scholar. Layanan ini merupakan pelatihan pertama yang melibatkan seluruh dosen di STIT. Mumtaz Karimun yang membahas secara sederhana penggunaan dan penerapan OJS dalam mengelola jurnal online. Selain itu, layanan ini juga memaparkan beberapa hal teknis yang dipandang perlu bagi pengelolaan OJS.V3, seperti pengajuan pendaftaran ISSN, pendaftaran jurnal pada berbagai platform akademik, seperti DOAJ dan Portal Garuda, serta sebagai pengelolaan lanjutan OJS, seperti pengelolaan tema dan tampilan. Dari pengabdian masyarakat inilah dapat menjadi salah satu referensi yang dapat digunakan dalam pengelolaan jurnal ilmiah di Karimun khususnya di STIT. Mumtaz Karimun.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Jurnal Al Muharrik Karimun Policy